Cara Menggunakan SyntaxHighlighter di blogger

04 April 20130 komentar

Bagi sobat yang suka menulis tentang tutorial mengenai pemrograman atau yang mengandung script-script, seperti PHP, JavaScript, Ruby, SQL, dll. mungkin sobat bisa menambahkan SyntaxHiglighter di blog sobat agar tampilan penulisan syntax sobat lebih  menarik untuk dilihat. Dari situs resminya http://alexgorbatchev.com/SyntaxHighlighter, SyntaxHighlighter sekarang sudah versi 3.0.83. Untuk tampilan SyntaxHighlighter sobat bisa lihat contohnya pada postingan ini. Dibawah ini Langkah-Langkah instalasi pemasangan SyntaxHighlighter di blogspot sobat:


Instalasi SyntaxHighlighter di blogspot:

  1. Login ke blogger sobat.
  2. Masuk ke tab Design - Edit HTML kemudian centang Expand Widget Templates (bogger clasic). Untuk blogger tampilan baru masuk tab Template - Edit - Proceed kemudian centang Expand Widget Templates.
  3. Sebelum itu backup terlebih dahulu template sobat, hal ini untuk jaga-jaga jika nanti ada kesalahan dalam pengeditan.
  4. Cari Tag ini 
  untuk mempermudah pencarian gunakan Ctrl+F pada keyboard.


  • Lalu masukkan code JavaScript ini diatas Tag  

  • 
    
     
    
    
    

  •  Lalu Simpan - Save template, Selesai..
  •  Penggunaan Syntax Highlighter pada postingan:

    Penggunaan Syntax Highlighter dalam postingan ada 2 cara, sebelumnya sobat harus berada dalam mode  HTML, bukan Compose:
    Cara 1: dengan menggunanakan Tag    , berikut contohnya penggunaannya:
    Cara 2: dengan menggunakan Tag 
    ....
     , Penulis lebih suka menggunakan cara yg kedua, lebih simple... :D, berikut contoh penggunaannya:
    ...Script sobat yang mau ditampilkan....

    Penjelasan : syntax yang ingin sobat tampilkan harus diletakkan di antara tag  <script class="brush: html" type="syntaxhighlighter"> dan  </script>  atau  <pre class="brush: html">  dan  </pre> Pada class="brush: html" , tulisan yang berwarna merah merupakan brush alias atau type syntax yang ingin sobat gunakan. Pada contoh syntax diatas penulis menggunakan type syntax (brush alias) html. Jika sobat ingin menulis syntax dalam bentuk PHP atau JavaScript atau yang lain, sobat hanya tinggal merubah tulisan yang berwarna merah tersebut dengan php (untuk type syntax php) atau js (untuk type syntax javascript) atau yang lainnya sesuai kebutuhan sobat.
    Berikut daftar syntax yang disediakan oleh SyntaxHighlighter:
    Brush nameBrush aliasesFile name
    ActionScript3as3, actionscript3shBrushAS3.js
    Bash/shellbash, shellshBrushBash.js
    ColdFusioncf, coldfusionshBrushColdFusion.js
    C#c-sharp, csharpshBrushCSharp.js
    C++cpp, cshBrushCpp.js
    CSScssshBrushCss.js
    Delphidelphi, pas, pascalshBrushDelphi.js
    Diffdiff, patchshBrushDiff.js
    Erlangerl, erlangshBrushErlang.js
    GroovygroovyshBrushGroovy.js
    JavaScriptjs, jscript, javascriptshBrushJScript.js
    JavajavashBrushJava.js
    JavaFXjfx, javafxshBrushJavaFX.js
    Perlperl, plshBrushPerl.js
    PHPphpshBrushPhp.js
    Plain Textplain, textshBrushPlain.js
    PowerShellps, powershellshBrushPowerShell.js
    Pythonpy, pythonshBrushPython.js
    Rubyrails, ror, rubyshBrushRuby.js
    ScalascalashBrushScala.js
    SQLsqlshBrushSql.js
    Visual Basicvb, vbnetshBrushVb.js
    XMLxml, xhtml, xslt, html, xhtmlshBrushXml.js
    • Brush Name adalah jenis syntax yang ingin digunakan
    • Brush Aliases adalah class yang harus digunakan
    • File Name adalah file .js yang diperlukan
    Okeh sampai sini semoga sobat sudah paham, bagi yang berminat silahkan mencobanya...
    Perhatian.!! Jika pada saat di publish muncul pesan kesalahan seperti ini di blog sobat, 
    boelshare | error syntax highlighter
    abaikan saja, kilk "Berhenti menampilkan galat HTML untuk badan entri ini".
    Share this article :

    Posting Komentar


     

    Copyright © 2011. MargoNulis.blogspot.com - All Rights Reserved

    Powered by Blogger